JAKARTA | Jacindonews – Selular Media Network (SMN) kembali menggelar event bergengsi, Selular Award ke – 19 tahun 2022, bertempat di Hotel Marilyn Park, Jum’at (29/07/2022).
Uday Rayana CEO & Editor in Chief Selular Media Network (SMN). dalam sambutannya mengatakan alhamdulillah sudah memasuki tahun ke 19 yang dibuat untuk apresiasi khusus bagi pelaku industri telekomunikasi, dimulai sejak tahun 2013. Konsisten di laksanakan setiap tahun dan tahun ini dilaksanakan secara offline. Kami juga mengundang beberapa finalis yang akan membahas tentang persaingan. Dan saya memberikan apresiasi kepada, “ucapnya.
Tri Wahyunungsih, Group Head Corporate Communications XL Axiata
mengatakan : “Kami dari XL, akan terus dengan komitmen kita yaitu dengan meningkatkan jaringan XL dimana hampir menjangkau 90% wilayah Indonesia. Disisi lain Untuk penghargaan ini sendiri dia menyampaikan penghargaan serta apresiasinya atas apa yang telah di capai. menurut Sri ini akan menjadi motivasi bagi perusahaan untuk terus meningkatkan jaringan dan layanan ke depannya.
“Kita akan terus dengan komitmen kita dengan pelayanan data dengan meningkatkan kualitas dari jaringan XL untuk pelanggan, ” ucapnya.
Untuk ajang ini sendiri XL raih 5 penghargaan yaitu Best Data Weckage, Best Convergent, Best Human Empower Program, Best Be To Be Business, Best Excellent Performa. *(LI)